Sosialisasi P4K di Desa Sudaji
26 Juli 2023 14:33:08 WITA
Sudaji 26 Juli 2023, Puskesmas Sawan 1 telah melaksanakan kegiatan sosialisasi P4K di Desa Sudaji
P4K merupakan suatu program dalam upaya meningkatkan pengetahuan dan kesadaran masyarakat tentang tanda bahaya kehamilan, bagaimana mempersiapkan persalinan yang aman dan mencegah terjadinya kematian ibu atau bayi/balita. Dengan demikian diharapkan tidak hanya ibu hamil dan keluarganya saja yang tahu namun masyarakat secara umum juga lebih aware terhadap ibu hamil disekitarnya.
Komentar atas Sosialisasi P4K di Desa Sudaji
Formulir Penulisan Komentar
Layanan Mandiri
Silakan datang / hubungi perangkat Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.
Masukkan NIK dan PIN!
Statistik Kunjungan
Hari ini | |
Kemarin | |
Jumlah Pengunjung |
- Kelulusan Dan Kenaikan Kelas SMP Budhi Luhur Sudaji
- Kunjungan Bapak Pj Bupati Buleleng
- Pengukuran Fisik Untuk Penganjuan Proposal BKK
- Kegiatan Gotong Royong Minggu 5 November 2023
- Rutinitas Gegiatan Hari Jumat 3 November 2023
- Penyaluran BLT Tahap X Bulan Oktober 2023
- Laporan Pelayanan POSYANDU IVA & POSBINDU Bulan Oktober 2023 Di Tiap Banjar Desa Sudaji